Jawaban unggulan yang telah dikurasi oleh Gres.web.id adalah:
musim kemarau terjadi di Indonesia karena adanya angin muson timur yang bertiup dari benua australia menuju arah Indonesia. Karena sebagian besar benua australia berupa gurun pasir dan angin hanya melewati laut yang sempit. sehingga angin tersebut hanya membawa sedikit uap air. sehingga terjadilah kemarau di Indonesia
Semoga ulasan diatas bermanfaat. Terima kasih telah berkunjung.
Untuk Anda yang membutuhkan informasi terbaru dari Gres.web.id, silahkan dapatkan informasi terbarunya hanya di Google News kami.