Jawaban terbaik yang telah dikurasi oleh Gres.web.id adalah:
Dalam konsep pasar, barang komplementer dan barang substitusi berpengaruh besar untuk membuat harga menjadi turun. Khususnya untuk barang yang memiliki elastisitas tinggi (permintaan berkurang drastis saat harga naik). Conoth riil adalah harga TV dan barang elektronik lain cenderung stabil karena apabila harga naik maka orang akan mengurangi konsumsinya dan mereka beralih ke barang substitusi.
Semoga ulasan diatas bermanfaat. Terima kasih telah berkunjung.
Untuk Anda yang membutuhkan informasi terbaru dari Gres.web.id, silahkan dapatkan informasi terbarunya hanya di Google News kami.