1.Segitiga PQR siku-siku di R .Koordinat titik P(2,10),Q(2,-15)dan R(14,1).Tentukan Luas Segitiga PQR?

Jawaban unggulan yang telah dikurasi oleh Gres.web.id adalah:

luas= \frac12\times alas \times tinggi\\
luas =   \frac12\times PR \times QR\\
luas =   \frac12\times  \sqrt(2-14)^2+(10-1)^2  \times  \sqrt(2-14)^2+(-15-1)^2 \\
luas =   \frac12\times  \sqrt(-12)^2+(9)^2  \times  \sqrt(-12)^2+(-16)^2 \\
luas =   \frac12\times  \sqrt144+81  \times  \sqrt144+256 \\
luas =   \frac12\times  \sqrt225  \times  \sqrt400 \\
luas =   \frac12\times  15 \times 20 \\
luas = 150

Semoga review diatas bermanfaat. Terima kasih telah berkunjung.

Untuk Anda yang membutuhkan informasi terbaru dari Gres.web.id, silahkan dapatkan informasi terbarunya hanya di Google News kami.